Rabu, 10 September 2008

Hidup dalam Kerajaan Allah

Hidup dalam Kerajaan Allah

Tanah Kanaan, Padang Gurun, atau Tanah Mesir?
Tanah Kanaan = Kerajaan Allah
Kerajaan Allah = tempat dimana kemaksimalan dinyatakan, dan kehendak Allah nyata dilakukan

5 penyebab bangsa Bangsa Israel tidak mengalami Tanah Kanaan (I Korintus10 : 6-10)

  • Berbuat Jahat
  • Menyembah Berhala
  • Bercabul
  • Mencobai Tuhan
  • Bersungut-sungut

1. Berbuat Jahat
* Mementingkan diri sendiri
* Menggunakan keinginan, kepentingan mereka dengan mengorbankan apapun, termasuk orang lain
* Tubuh di padang gurun, hati di mesir

Kemaksimalan diperoleh ketika kita berbuat benar di hadapan Tuhan, dan Tuhan tidak pernah mementingkan diriNya sendiri demi kemuliaanNya.

2. Menyembah Berhala
* Martabat, kekuasaan, diri sendiri, pekerjaan, keluarga, kepintaran, pasangan
* Menjadikan standar atau sesuatu lebih daripada Tuhan
* Orang yang menyembah berhala tidak akan pernah mencapai kemaksimalannya, karena ia hanya melihat sesuatu yang di pikiran saja. Ia tidak melihat kuasa Tuhan yang sesungguhnya

Kemaksimalan diperoleh hanya ketika kita dekat dengan Tuhan. Tuhan tahu yang terbaik untuk tubuh, jiwa, dan roh kita.

3. Percabulan
* Segala bentuk dosa seks adalah percabulan
* Akibat dosa percabulan : kematian
- kematian dalam hal jiwa (perasaan tertuduh, dan bila terus menerus, maka hati nurani bisa mati)
- kematian dalam hal tubuh (kudus ><><>< kutuk)
Bangsa Israel mengalami kematian
- kematian dalam hal roh (urapan dan kasih karunia Tuhan)

*Kekudusan adalah pengiring kemaksimalan. Tuhan dekat dengan orang yang hidup kudus.

4. Mencobai Tuhan
* Melawan kehendak Tuhan
* Meminta Tuhan turun dari kayu salib
* Sama seperti halnya dengan memulai dari yang tidak benar, tetapi meminta Tuhan untuk memberkati
* Tuhan tahu dan Ia memberi, apa yang kita tabur.
Kehendak Tuhan adalah inisiatifNya agar kita maksimal

5. Bersungut-sungut
* Mengucapkan hal negatif (gosip, ejekan, sungut-sungut)
* Perhatikan hidup bangsa Israel, dan bagaimana kerasnya Tuhan mau menghukum
* Melawan kehendak Tuhan dengan imannya
* Perkataan yang membutuhkan kasih karunia bukan memberikan kasih karunia
Perkataan dan tindakan akan mengarahkan perjalanan potensi kita

Tidak ada komentar: